Menurut Undang-Undang nomor 23 Tahun 1999 tentang Bank Indonesia (BI), system pembayaran merupakan system yang mencakup seperangkat aturan, lembaga dan mekanisme yang digunakan untuk melaksanakan pemindahan dana guna memenuhi kewajiban yang timbul dari suatu kegiatan ekonomi. Singkatnya, system pembayaran adalah system pemindahan sejumlah uang dari satu pihak ke pihak lain, baik oleh perorangan maupun badan …
More-
Metode Pembayaran Online Favorite di Masa Pandemi
-
APA ITU QRIS?
Musim pandemic covid19 juga mengakibatkan banyaknya masyarakat yang lebih memilih untuk melakukan pembayaran non tunai dalam belanja kebutuhan sehari hari. Pada 1 Januari 2020 Bank Indonesia (BI) mewajibkan seluruh penyedia layanan pembayaran non tunai menggunakan system QRIS (Quick Response [QR] Code Indonesian Standard). Setiap penyedia Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) berbasis QR (termasuk PJSP asing) …
More -
Sebelum Berjualan Online, Ketahui Fakta Menarik Tentang Jual Beli Online di Indonesia
Kemajuan teknologi mengubah banyak hal salah satunya adalah cara berjualan orang-orang yang semakin canggih, yaitu dengan membuka toko online. Membuka toko online dirasa sangat menjangkau banyak audiens dan lebih praktis. Para pelaku bisnis memanfatakan internet sebagai media utamanya, karena sudah pasti banyak orang menggunakan dan sering mengaksesnya. Terlepas dari hal tersebut, tahukah kamu ada beberapa …
More -
Ketahui Produk yang Paling Diminati Selama Pandemic
Pandemi Covid19 tidak hanya berdampak pada dunia usaha, tapi juga mengubah perilaku pelanggan di seluruh dunia. Pandemi telah mengubah kebiasaan masyarakat dalam menyikapi Kesehatan diri dan keluarga, beraktivitas di luar rumah, hingga bertransaksi yang mempengaruhi berbagai aspek kehidupan termasuk dunia layanan pelanggan. Aktivitas belanja online di masa pandemi ini semakin meningkat, tidak heran banyak orang …
More -
3 Tips Mempertahankan Bisnis UMKM di Tengah Pandemi
Pandemi di Indonesia yang masih berlangsung sejak Maret 2020 hingga saat ini menimbulkan kekhawatiran di beberapa sektor, terutama sektor kesehatan dan perekonomian di Indonesia. Berbagi usaha dari makro hingga mikro turut merasakan imbasnya. Banyak pelaku bisnis di Indonesia yang mengaku mengalami penurunan pendapatan hingga kerugian yang nilainya tidak sedikit. Bahkan tidak sedikit dari mereka yang …
More -
Ini 5 Payment Gateway Terbaik di Indonesia
Teknologi yang semakin canggih telah mengubah gaya hidup dan model bisnis sekarang ini. Transaksi jual beli seperti mengunjungi toko, atau pergi ke mall sudah bukan hal yang praktis lagi. Saat ini orang-orang cenderung memilih belanja di online saja karena di anggap lebih murah dan tidak membuang banyak tenaga. Jual beli online disukai karena kemudahan yang …
More -
Meningkatkan Penjualan Tidak Melulu Soal Produk yang Bagus
Berbagai macam cara dilakukan para pebisnis dalam memulai usaha bisnis nya untuk bisa meningkatkan penjualan nya. Mulai dari membangun relasi yang baik dengan customer hingga mencoba berbagai Teknik marketing dengan tujuan untuk mengembangkan bisnis. Tidak ada satu pun cara pasti dalam menciptakan penjualan yang tinggi untuk bisnis anda, akan tetapi ada banyak strategi meningkatkan penjualan …
More -
Apa Itu Go Digital?
Di era serba digital seperti saat ini, akan ketinggalan zaman jika tidak memanfaatkan digitaliasi untuk berbisnis. Pernahkah kamu mendengar GO Digital? Untuk GO Digital tidak hanya dengan mengikuti trend terbaru, akan tetapi juga dibutuhkan perubahan sesungguhnya dalam menjalani bisnis. Tapi apa si yang dimaksud GO Digital itu dalam bisnis? Pemasaran Digital merupakan suatu usaha untuk …
More -
Yuk Mengenal Apasih Payment Gateway Itu?
Yuk mengenal apasih Payment Gateway itu dan juga cara kerjanya! Penjelasan mengenai Payment Gateway? Payment Gateway adalah gerbang atau medium transaksi yang disediakan oleh sebuah layanan aplikasi e-commerce yang bisa memberi otorisasi pemrosesan kartu kredit maupun pembayaran langsung bagi kliennya dalam aktivitas bisnis elektronik/ online. Payment gateway mempermudah proses transaksi antara para pelaku bisnis sekaligus …
More